INFORMASI
Paket Patungan pada YouTube merupakan produk Ready. Untuk dapat berlangganan paket ini, kamu dapat langsung mendaftar dan melakukan pembayaran. Kami akan langsung proses pesanan kamu setelah pembayaran berhasil.
Syarat & Ketentuan :
● Terkait aturan yang berlaku dari Google, sebelum melakukan pendaftaran pastikan akun Gmail kamu belum pernah berpindah family selama 12 bulan terakhir.
● Tidak sedang aktif tergabung pada family Google.
● Berada di negara Indonesia.
SKEMA BERLANGGAN
1. Seakun membuat akun dan membeli Paket Premium di Youtube
2. Seakun bertindak sebagai user Host dalam grup
3. Member membuat/menyediakan akun masing-masing
4. Seakun mengundang 5 member untuk join 1 grup Premium
5. Member yang telah join ke grup dapat menikmati fitur Premium
KEUNTUNGAN